-
Siaran Pers : Serah Terima Jabatan Menteri Perhubungan “Konektivitas Transportasi Akan Diutamakan”
- 21 October 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Siaran Pers
No CommentsSiaran PersNomor: 283/SP/X/BKIP/2024 Serah Terima Jabatan Menteri PerhubunganKonektivitas Transportasi Akan Diutamakan Jakarta – Menteri Perhubungan periode 2016-2024 Budi Karya Sumadi melakukan serah terima jabatan kepada Menteri Perhubungan periode 2024-2029 Dudy Purwagandhi di gedung Kementerian Perhubungan, Jakarta Pusat, Senin (21/10). Menhub Dudy menyampaikan terima kasih dan apresiasi atas kerja keras, dedikasi, dan kontribusi Budi Karya sebagai
-
Rapat Komite Keamanan dan Komite Keselamatan Bandar Udara D.C.Saudale Rote Tahun 2024
- 17 October 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Berita, Rote
Rapat Komite Keamanan Bandar Udara Bandar Udara D.C.Saudale Rote Tahun 2024 pada Selasa, 15 Oktober 2024 bertempat di Ruang Rapat Sasando Kantor UPBU D.C.Saudale Rote yang dibuka oleh Kepala UPBU D.C.Saudale Bapak Charles merupakan kewajiban penyelenggara bandar udara untuk melaksanakan rapat 1 (satu) kali dalam setahun sesuai amanat regulasi KM 39 Tahun 2024 tentang Program
-
Pemberian Apresiasi Kepada Petugas Transportasi dan Masyarakat Umum oleh Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Perhubungan
- 17 September 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Bali, Berita
Mangupura – Senin (16/9/2024) Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah IV Bapak Agustinus Budi Hartono dan Ibu Anika Agustinus menghadiri kegiatan Pemberian Apresiasi Kepada Petugas Transportasi dan Masyarakat Umum oleh Penasihat Dharma Wanita Persatuan Kementerian Perhubungan Ibu Endang Budi Karya dan Menteri Perhubungan Bapak Budi Karya Sumadi dalam rangka memperingati Hari Perhubungan Nasional Tahun 2024
-
SIARAN PERS : HASIL AUDIT ICAO KEAMANAN PENERBANGAN INDONESIA DI ATAS RATA-RATA DUNIA
- 7 September 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Berita, Kemenhub, Siaran Pers
Jakarta (6/9/2024) – Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (International Civil Aviation Organization/ICAO) telah melakukan Audit Pengawasan Keamanan Penerbangan (Universal Security Audit Programme Continuous Monitoring Approach/(USAP-CMA) pada Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan. Audit dilakukan melalui pertanyaan-pertanyaan (Protocol Questions) dan pengawasan terhadap operasional di Bandar Udara Soekarno – Hatta Cengkareng dan Bandar Udara Juanda Surabaya pada 24
-
SIARAN PERS : STAKEHOLDER BANDARA I GUSTI NGURAH RAI PASTIKAN DUKUNGAN PELAKSANAAN BALI INTERNATIONAL AIRSHOW
- 6 September 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Bali, Berita
SIARAN PERSPT ANGKASA PURA I BANDARA INTERNASIONAL I GUSTI NGURAH RAI – BALINOMOR : 040/SP/VIII/2024 STAKEHOLDER BANDARA I GUSTI NGURAH RAI PASTIKAN DUKUNGAN PELAKSANAAN BALI INTERNATIONAL AIRSHOW Mangupura – Jelang pelaksanaan Bali International Airshow 2024 yang akan digelar pada 18 – 21 September 2024, seluruh stakeholder di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali memastikan dukungan
-
KEWASPADAAN TERHADAP PENYAKIT MPOX
- 21 August 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Bali, Berita
Menindaklanjuti penetapkan status Mpox sebagai Kedaruratan Kesehatan Masyarakat yang Meresahkan Dunia (KKM-MD) oleh World Health Organization (WHO) pada tanggal 14 Agustus 2024 dan Provinsi Bali sebagai salah satu tujuan pariwisata dunia sehingga memiliki risiko penularan penyakit Mpox, maka disampaikan sebagai berikut: Seluruh penumpang yang datang dari luar negeri akan dilakukan screening suhu tubuh dengan thermal
-
PENUTUPAN SEMENTARA BANDAR UDARA FRANSISKUS XAVERIUS SEDA MAUMERE
- 16 August 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Maumere
Berdasarkan ASHTAM Nomor VAWR9065 15 Agustus 2024 pukul 15.50 UTC (15 Agustus 2024 pukul 23.50 WITA) sampai dengan 16 Agustus 2024 pukul 15.50 UTC (16 Agustus 2024 pukul 23.50 WITA), Peta Prediksi Penyebaran Debu Vulkanik yang berlaku mulai tanggal 15 Agustus 2024 pukul 23.50 UTC (15 Agustus 2024 Pukul 23.50 WITA) sampai dengan 16 Agustus
-
Menyikapi Informasi Publik Di Era Artificial Intelligence (AI) Dengan Spiritual Quotient (SQ) Dan Emotional Quotient (EQ)
- 9 August 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Bali, Berita
Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah IV Bapak Agustinus Budi Hartono membuka secara resmi seminar kehumasan dengan tema “Menyikapi Informasi Publik di Era Artificial Intelligence (AI) dengan Spiritual Quotient (SQ) dan Emotional Quotient (EQ) yang diselenggarakan dari tanggal 7-9 Agustus 2024 di J4 Hotel Legian. Dihadiri oleh 15 orang peserta perwakilan perwakilan humas dan Pejabat
-
Kampanye Keselamatan dan Keamanan Penerbangan “Mensosialisasikan Aturan Bermain Layang-Layang Kepada Penyandang Disabilitas”
- 6 August 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Tak Berkategori
Badung, 6 Agustus 2024 – Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah IV melaksanakan Kampanye Keselamatan dan Keamanan Penerbangan bersama dengan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean I, Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai, Kantor Balai Besar Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan Bali (BBKHIT), Kantor Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Stasiun
-
RAPAT KOMITE FASILITASI (FAL) UDARA KE II TAHUN 2024
- 6 August 2024
- Posted by: webadmin
- Category: Tak Berkategori
Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah IV Bapak Agustinus Budi Hartono menghadiri sekaligus memberikan sambutan dalam RAPAT KOMITE FASILITASI (FAL) UDARA KE II TAHUN 2024 yang bertempat di Swiss-Bell, Tuban, Bali pada tanggal 6 Agustus 2024, Badung (06/08/2024). Dalam rangka untuk mendukung kelancaran kegiatan pemerintahan di bandar udara internasional dari sisi pelayanan penerbangan, kepabeanan, keimigrasian